Contoh Rencana Pembelajaran Bahasa Inngris
SMP Kelas 8 Semester 2
RENCANA
PEMBELAJARAN
Nama
Sekolah : SMP Negeri 5 Jepara
Mata
Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester :
VIII / 2
Hari / Tanggal : Kamis,
4 Maret
Standar Kompetensi
8. Memahami
makna dalam teks lisan fungsional pendek sangat sederhana yang berbentuk descriptive
dan procedure untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat.
Kompetensi Dasar
8.2. Merespon
makna yang terdapat dalam monolog pendek sederhana secara akurat, lancar dan
berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk
narrative dan recount.
Indikator
1. Mengidentifikasi
berbagai informasi dalam teks monolog naratif
2. Mengidentifikasi
tujuan komunikatif teks naratif pendek sederhana
Aspek / Skill : Mendengarkan.
Alokasi Waktu : 2
x 40 menit
A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat :
a. Mengidentifikasi
berbagai informasi dalam teks monolog naratif
b. Mengidentifikasi
tujuan komunikatif teks naratif pendek sederhana
B. Materi Pembelajaran
a. Teks
monolog naratif
b. Tujuan
komunikatif teks naratif
C. Metode
/ Tehnik
- TPR
- TRP
D. Langkah-Langkah
Kegiatan
Kegiatan Pendahuluan
a. Salam dan
tegur sapa
b. Mengecek
kehadiran siswa
c. Memotivasi
siswa untuk belajar bahasa Inggris dengan sungguh-sungguh
d. Mengarahkan
siswa kepada topik bahasan yang akan dipelajari.
Kegiatan Inti
a. Guru membahas
kata-kata sulit.
b. Siswa
mendengarkan teks naratif yang berisi tentang folktak yang dibacakan oleh guru
c. Guru
mengulangi membaca folktak, siswa mendengarkan
d. Siswa melengkapi
rumpang dalam teks naratif dengan kata yang tepat
Kegiatan Akhir
a. Guru bersama
siswa menyimpulkan tentang hal-hal yang baru saja dipelajari
b. Guru
memberikan tugas terstruktur
E. Sumber
Belajar
a. Buku
Let’s Talk Kelas VIII
b. LKS
c. Buku
Referensi Lain
F. Penilaian
a. Teknik :
Tes tulis
b. Bentuk :
Isian
c. Instrumen :
Terlampir
G. Pedoman
Penilaian
1. Tiap nomor diberi skor = 2
2. Skor maksimal 3 x 10 = 30
3. Nilai maksimal = 10
|

Skor
maksimal
H. Rubrik
Penilaian
No.
|
Uraian
|
Skor
|
1.
|
Jawaban benar, ejaan benar
|
3
|
2.
|
Jawaban benar, ejaan salah
|
2
|
3.
|
Jawaban salah, ejaan benar
|
1
|
4.
|
Tidak ada jawaban
|
0
|
Instrument
Loro Jonggrang
Loro Jonggrang was the
daughter of a (1) ..... King called King Baka. She had 2 proposal
from 2 young (2) ..... , Bandung Bondowoso. He was (3)
..... wealthy, and powerful, but Loro Jonggrang didn’t want to marry him. Loro
Jonggrang gave a task to Bandung Bondowoso. He had to make 1.000 temples in one
night, to prepare his marriage to Loro Jonggrang.
Bandung Bondowoso used his
supernatural (4) ..... to call the genies, and they made the temples
with (5) ..... speed. Loro Jonggrang saw the task was almost
complete. Then she ordered her servants to help her hit the rice using the rice
(6) ..... and made the sound of cooking. These action would make the
(7) ..... think that morning had come. They would run away. Bandung
Bondowoso was (8) ..... e\with Loro Jonggrang. He already finished
999 temple, and when he built the 1.000 th, he (9) ..... Loro
Jonggrang into a stone (10) ..... to fill in the 1.000 temple.
Key Answer :
1. Noble 6. Puncher
2. Giant 7. Genics
3. Handsome 8. Angry
4. Unbeliavable 9. Cursed
5. Power 10. Statue
0 Response to "Contoh Rencana Pembelajaran Bahasa Inngris SMP Kelas 8 Semester 2"